Cara Mendapat Tidur Berkualitas

Cara Mendapatkan Kualitas Tidur Yang Baik - Tidur merupakan situasi dimana tubuh dan fikiran berada di alam bawah sadar dan tetap dapat di bagunkan dengan memberikan sentuhan sensorik. Dengan tidur anda memberikan waktu terhadap tubuh anda untuk istirahat setelah melakukan rutinitas anda sehari hari. Tidur lelap dengan tidur tiduran jelas sangat berbeda, jadi bagaimana kah tidur anda selama ini apakah dapat dikatakan berkualiatas atau justru anda merasa tidur anda tidak nyaman? .

Cara Mendapatkan Kualitas Tidur Yang Baik
Kebiasaan buruk seseorang yaitu bergadang sangat tidak di anjurkan karena dengan bergadang artinya anda tidak memberikan waktu kepada tubuh anda untuk rilex dan mengisi daya untuk berutinitas ke esokan harinya. Bukan hanya dari dunia medis saja yang melarang kegiatan bergadang namun Bang haji rhoma irama pun tidak menyarankannya. Waktu tidur yang kurang atau tidak nyenyak akan berpengaruh buruk terhadap sistem kekebalan tubuh anda, Dengan kurangnya tidur anda akan merasa lemas dan kurang bersemangat saat bangun di pagi hari.

Jika selama ini anda menonton Tv atau bermain dengan ponsel anda sebelum tidur maka cobalah untuk menguranginya karena kegiatan diatas dapat mengurangi kualitas tidur seseorang. Sebaiknya terapkanlah pola berikut untuk memberikan kualitas tidur yang lebih baik kepada tubuh anda, Berikut beberapa hal yang dapat anda lakukan untuk memberikan kualitas tidur yang lebih baik

A. Ruang Tidur Yang Nyaman
Hal pertama yang harus anda lakukan untuk mendapatkan kualitas tidur yang baik adalah dari kamar atau ruang tidur anda. Buatlah kamar tidur anda senyaman mungkin untuk anda, hindari menonton tv atau bermain ponsel sebelum tidur karena cahaya dari kedua alat elektronik tersebut dapat menggangu kualitas tidur anda. Tapi setiap orang berbeda untuk urusan ini jadi tergantung bagaimana anda saja yang penting buatlah suasana ruang tidur anda senyaman mungkin untuk anda tempati.

B. Kurangi Tidur Siang
Kedua, Kurangi tidur siang anda jika tidak ingin kesulitan tidur dimalam harinya. Tidur disiang hari akan membuat tubuh anda merasa sudah cukup tidur dan akan membuat anda akan kesulitan tidur dimalam harinya. Waktu tidur manusia 6-8 jam sudah sangat maksimal jadi jika di logika misalkan anda tidur saat malamnya 7 jam dan siangnya anda tidur 3 jam jelas tidur anda sudah lebih dari cukup jadi akan membuat anda kesulitan tidur dimalam harinya.

C. Konsumsi Makanan Ringan
Cara ketiga yang bisa anda lakukan sebelum tidur adalah mengkonsumsi makanan ringan atau ngemil. Cobalah untuk mengkonsumsi pisang sebelum tidur, dengan tingginya kandungan magnesium yang terkandung dalam buah pisang akan membuat anda mendapatkan kualitas tidur yang baik. Jika anda tidak suka pisang anda dapat mengantinya dengan alpukat, kacang kacangan, dan makanan tinggi magnesium lainnya. Satu lagi kurangi banyak minum sebelum tidur jika anda tidak ingin bangun di tengah malam untuk buang air kecil.

D. Jangan Merokok & Ngopi
Rokok memiliki kandungan nikotin yang hampir sama dengan kafein yang terkandung dalam kopi. Dimana kedua zat tersebut dapat membuat anda susah tidur sehingga kualitas tidur jelas terganggu. Ada pun seseorang yang merokok tapi tetap dapat tidur namun akan terbangun di tengah malamnya akan lebih rugi lagi diri anda.

E. Mendengarkan Musik
Untuk sebagian orang yang mengalami susah tidur biasanya akan mendengarkan musik untuk membuat tubuh rilex dan santai sehingga akan mendapatkan kualtias tidur yang baik. Jenis musiknya pun harus yang lembut dan mendayu hindari musik keras yang akan membuat otak terus berfikir dan hasilnya akan sangat buruk.


  • Suplemen otak
  • Berbahan Centella Asiatica sebagai bahan utamanya yang berfungsi untuk mengoptimalkan kinerja otak
  • Memperbaiki sistem daya ingat bagi orang-orang yang mengalami kemunduran fungsi otak dan daya ingat
  • Membantu mengobati bagi mereka yang susah tidur (Insomnia)
  • Merelaksasi syaraf otak & memberi rasa tenang
  • Memberikan energi & stimulasi baru pada organ-organ otak bagi penderita autis
  • Memberikan semangat baru pada anak dalam belajar dan cepat merespon pelajaran
  • Mempertahankan memori atau ingatan serta mampu mencegah penurunan kerja organ otak
  • Mampu menyimpan memori dalam waktu yang cukup lama
  • Aturan Penggunaan / Saran Penggunaan 1 botol isi 60 kapsul (400 mg)
    - Anak-anak usia 3-5 tahun (15-19 kg) 1 x Setengah kapsul per hari
    - Anak-anak usia 6-15 tahun (20-49 kg) 1 x 1 kapsul per hari
    - Dewasa usia 16 tahun ke atas (diatas 50 kg) 2 x 1 kapsul per hari
    - Diminum selama 5 hari & break tidak mengkonsumsi selama 2 hari (ulangi terus tahapan tersebut)
    - Diminum 1 jam sebelum makan atau 2 jam setelah makan Dianjurkan banyak minum air putih, dan simpan di tempat kering dan sejuk
Itulah beberapa tips untuk meningkatkan kualitas tidur anda. Sebagai seorang blogger saya sendiri sangat susah untuk mendapatkan tidur yang benar benar berkualitas tapi setelah saya mencari cari dan mempraktekkannya saya mendapatkan 5 cara diatas ini untuk membuat saya nyaman dan dapat tidur dengan nyenyak. Semoga dapat membantu anda yang susah untuk tidur, Terima Kasih.

Komentar Bijak Anda Membangun Blog Ini
EmoticonEmoticon